PENGUPAS BIJI KOPI

1. FUNGSI
Mengupas kulit merah bagian luar dari biji kopi secara mekanis.
2. CARA KERJA
  1. Pengupasan dilakukan dengan cara basah.
  2. Siapkan bahan kemudian motor dihidupkan.
  3. Biji kopi yang telah masuk dimasukkan ke dalam corong pemasukan.
  4. Ketika proses sedang berlangsung dapat ditambahkan air untuk mempermudah pengupasannya.
  5. Biji dengan terkelupas akan terpisah secara otomatis dengan kulit merah.
  6. Setelah bekerja, alat dibersihkan supaya tahan lama.
3. SPESIFIKASI
  1. Dimensi alat : P = 43 cm; L = 58 cm
  2. Berat : ---
  3. Tenaga penggerak : Motor bensin 5,5 PK
  4. Kapasitas kerja : 500 kg/jam
  5. Operator : 2 orang
  6. Bahan : Logam keseluruhan
4. KONTAK HUBUNGAN
Bagian Proyek Teknologi Tepat Guna, Balai Pengembangan Teknologi Tepat Guna, LIPI; Jl. KS. Tubun No. 5 Subang; Tel./Fax. (0260) 417348, 411478 Jakarta, Maret 2001
Sumber : Alat-Alat Teknologi Pedesaan Spesifikasi Produk, Bagian Proyek Teknologi Tepat Guna, Balai Pengembangan Teknologi Tepat Guna, LIPI

1 komentar:

Angga Arif mengatakan...

wah canggih